1. Masalah pokok Ekonomi
- Permasalahan pokok ekonomi klasik
- Produksi, masalahnya seperti pengadaan input proses dan peningkatan hasil output. Konsumsi tidak dapat berlangsung jika tidak ada barang dan jasa yang dihasilkan
- Distribusi, yaitu bagaimana produk bisa terdistribusi secara baik hingga sampai ke tangan konsumen
- Konsumsi, apakah barang tersebut akan dikonsumsi atau terbuang sia-sia karena tidak terjangkau harga?
- Permasalahan pokok ekonomi modern
- What, masalah yang menyangkut jenis dan jumlah barang atau jasa yang perlu di produksi sesuai dengan kebutuhan masyarakat
- How, menunjukkan :
- Bagaimana barang tersebut diproduksi?
- Bagaimana memperoleh sumber daya yang akan digunakan?
- Siapa yang akan memproduksi barang?
3. For whom,
- Untuk siapa barang yang akan diproduksi?
- Siapa yang harus menikmati?
2. Sistem ekonomi
Sistem ekonomi adalah suatu sistem yang mengatur kondisi perekonomian suatu negara sesuai kondisi negara itu sendiri.Macam-macam sistem ekonomi:
1.Sistem ekonomi tradisional
Adalah sistem ekonomi yang diterapkan oleh masyarakat tradisional secara turun-temurun
- Ciri- ciri :
✓ Teknik produksi dipelajari secara turun temurun dan bersifat sederhana
✓ Digunakannya sistem barter.
✓ Belum adanya pembagian kerja dalam masyarakat.
✓ Masih terikat pada tradisi dan kepercayaan setempat
✓ Alat atau teknologi produksi masih bersifat sederhana.
- Kelebihan:
1. Mendorong hubungan kerjasama dan kerukunan sehingga terdapat keselarasan antar individu
2. Barang yang dihasilkan untuk kelangsungan hidup masyarakatnya
3. Adat istiadat dan tradisi relatif terjaga
4. alam relatif terjaga karena masyarakat cenderung menjaga kelestarian alam sekitarnya
5. Perekonomian masyarakat cenderung stabil
- Kelemahan
1. Lebih rentan karena bergantung pada kondisi alam
2. Standar hidup masyarakatnya relatif rendah
3. Teknologi yang digunakan sederhana dan tradisional
4. Mutu barang hasil produksi relatif rendah
5. Produktivitas dalam kegiatan ekonomi masih rendah.
dalam mengendalikan perekonomian.
✓ Semua alat dan sumber daya ekonomi dikuasai oleh pemerintah
✓ segala macam bentuk kebijakan perekonomian diatur sepenuhnya oleh pemerintah
✓ Hak dan kebebasan individu tidak diakui negara
✓ jenis pekerjaan dan pembagian kerja diterapkan dan diatur oleh pemerintah.
2. Sistem ekonomi komando/terpusat
Merupakan sistem ekonomi yang didominasi oleh peran pemerintahdalam mengendalikan perekonomian.
- Ciri-ciri:
✓ Semua alat dan sumber daya ekonomi dikuasai oleh pemerintah
✓ segala macam bentuk kebijakan perekonomian diatur sepenuhnya oleh pemerintah
✓ Hak dan kebebasan individu tidak diakui negara
✓ jenis pekerjaan dan pembagian kerja diterapkan dan diatur oleh pemerintah.
- Kelebihan:
2. Relatif mudah melakukan distribusi pendapatan
3. Kondisi perekonomian stabil sehingga jarang terjadi krisis ekonomi
4. Pemerintah lebih mudah mengendalikan permasalahan ekonomi.
- Kelemahan:
2. Adanya distribusi barang yang tidak terlalu dibutuhkan masyarakat
3.terjadi monopoli yang merugikan masyarakat
4. Masyarakat tidak memilik kebebasan dalam memilih sumber daya ekonomi.
3. Sistem ekonomi pasar/liberal
Adalah sistem ekonomi yang kegiatan perekonomiannya diserahkan sepenuhnya kepada mekanisme pasar.- Ciri- ciri :
✓ Segala bentuk aktivitas kegiatan di lakukan oleh masyarakat.
✓ Pemerintah tidak melakukan intervensi dalam pasar.
✓ Pemilik modal barang memiliki sumber-sumber produksi.
✓ Terjadi persaingan yang ketat dalam kegiatan ekonomi.
- Kelebihan:
2. Setiap individu bebas memiliki sumber sumber produksi
3. Terjadinya efisiensi dan efektivitas.
4. Munculnya persaingan yang kompetitif.
- Kelemahan:
2. adanya persaingan tidak sehat karena timbulnya eksploitasi ekonomi oleh pemilik m
3. Terjadinya monopoli
4. Rentan terjadi gejolak dalam perekonomian karena kesalahan alokasi sumberdaya oleh individu atau swasta.
4. Sistem ekonomi campuran
Merupakan sistem ekonomi gabungan atau hasil kolaborasi dari kedua sistem ekonomi komando dan sistem ekonomi pasar. Pemerintah dan swasta (masyarakat) saling berinteraksi dalam memecahkan masalah ekonomi.- Ciri-ciri:
✓ barang modal dan sumber daya vital bagi kebutuhan masyarakat dikuasai pemerintah.
✓ Peran pemerintah dan swasta berimbang.
✓ Pemerintah dapat mengintervensi dengan membuat peraturan, kebijakan fiskal, kebijakan moneter, serta member tertua dan
mengawasi kegiatan swasta.
- Kelebihan:
2. Menghindarkan adanya monopoli.
3. Pertumbuhan ekonomi terjaga kestabilannya.
4. Menghindarkan kebebasan yang tidak terkendali (free fight liberalism)
- Kelemahan:
1. Adanya kesulitan dalam memenuhi kebutuhan masyarakat yang beragam.
2. Campur tangan pemerintah yang terlalu lemah mungkin berlakunya sistem ekonomi pasar.
3. Timbulnya korupsi , kolusi dan nepotisme (KKN) karena kurang pengawasan dari pemerintah.
3. Sistem Perekonomian Indonesia
Karakteristik perekonomian Indonesia menurut UUD 1945 pasal 33
Sistem ekonomi yang digunakan di Indonesia dikenal dengan sistem ekonomi Pancasila atau sistem demokrasi ekonomi, berdasarkan Pancasila dan UUD 1945. Produksi dalam sistem demokrasi ekonomi diusahakan sebagai usaha bersama untuk mewujudkan keadilan dan kemakmuran. Sistem demokrasi ekonomi yang memberikan kebebasan berusaha kepada setiap masyarakat tetapi dalam batas-batas dan memenuhi syarat tertentu yang diberlaku Indonesia.
- Nilai-nilai dasar perekonomian Indonesia
- Keluargaan
- Kerjasama
- Gotong royong
- Keadilan
- Kemandirian
Dampak sistem ekonomi Indonesia terhadap perekonomian.
Sebagai negara yang berasaskan Pancasila dan
undang-undang dasar 1945, Indonesia
menganut sistem demokrasi ekonomi. Sistem
tersebut digunakan untuk sebesar-besarnya
kemakmuran rakyat.
- Dampak positif Sistem ekonomi Indonesia
- Perekonomian disusun sebagai usaha bersama berdasar atas asas kekeluargaan
- Cabang-cabang produksi yang penting dan vital bagi negara serta meliputi hajat hidup orang banyak dikuasai oleh negara.
- warga negara memiliki kebebasan dalam memilih pekerjaan yang dikehendaki serta memiliki hak atas pekerjaan dan penghidupan layak
- Potensi, inisiatif,dan kaya kreasi setiap warga negara dikembangkan sepenuhnya dalam batas yang tidak merugikan kepentingan masyarakat.
- Dampak negatif sistem ekonomi Indonesia
- Perkembangan ekonomi modern dan tradisional berjalan tidak seimbang
- Pelaksanaan kebijakan oleh pemerintah untuk mengatasi perekonomian masih lemah
- Terdapat monopoli atau sumber produksi
- Munculnya korupsi, kolusi, dan nepotisme (KKN)
Penerapan sistem demokrasi ekonomi di Indonesia juga rentan terhadap berbagai bentuk penyimpangan. Oleh karena itu, pada penerapannya harus menghindari hal-hal berikut:
- Sistem persaingan bebas (free fight liberalism )
- Sistem etatisme dapat memengaruhi perekonomian
- karena negara beserta aparatur ekonomi rakyatmemiliki sifat dominan dalam kegiatanperekonomian.
- Pemusatan kekuatan ekonomi pada satu kelompokdapat menyebabkan monopoli dan persainganusaha tidak sehat yang merugikan masyarakat.
karena dapat menumbuhkan eksploitasi antar manusia dan antar bangsa.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar